Radar KalbarRadar Kalbar
  • Home
  • Indeks
  • Kalbar
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ragam
  • Lainnya
    • Hukum
    • Olah Raga
    • Gaya Hidup
    • Bisnis
    • Figur
    • Tekno
    • Entertainment
Radar KalbarRadar Kalbar
  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang
Pencarian
  • Home
  • Indeks
  • Kalbar
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ragam
  • Hukum
  • Olah Raga
  • Gaya Hidup
  • Bisnis
  • Figur
  • Tekno
  • Entertainment
Radar Kalbar > Indeks > Kalbar > Sekadau > Intensitas Hujan Tinggi, Bupati Sekadau Minta Camat dan Kepala Desa Siapkan Tempat Pengungsian dan Warga Diimbau Waspada
Sekadau

Intensitas Hujan Tinggi, Bupati Sekadau Minta Camat dan Kepala Desa Siapkan Tempat Pengungsian dan Warga Diimbau Waspada

Last updated: 10/10/2022 16:25
10/10/2022
Sekadau
Share

POTO : Bupati Sekadau, Aron SH (sutarjo)

Pewarta : Sutarjo

SEKADAU – radarkalbar.com

BUPATI Sekadau Aron, SH mengingatkan kepada seluruh warga di Bumi Lawang Kuari (julukan Sekadau) yang bermukim di bantaran untuk waspada. 

Mengingat saat ini intensitas hujan sangat tinggi. maka akan sangat rawan bencana tanah longsor banjir dan bencana lainya.

Kewaspadaan tersebut perlu karena saat ini banjir bisa datang secara tiba-tiba,p.

“Untuk itu di minta kepada para camat dan kepala desa serta perangkat desa lainnya yang berada di tengah-tengah masyarakat untuk mengingatkan warganya agar tetap siaga bencana,” kata Aron pada Minggu (9/10/2022) di kediamannya.

Selain itu, Aron juga mengingatkan agar camat dan kepala desa serta perangkat desa lainnya untuk selalu melakukan patroli ke lapangan guna melihat langsung kondisi air di bantaran sungai. Kemudian, ia juga mengingatkan agar pihak dinas kesehatan agar melakukan langkah pencegahan penyakit terhadap masyarakat, karena disaat banjir tentunya banyak wabah penyakit yang akan menjangkiti masyarakat.

“Sekali lagi saya ingatkan tetap waspada, kemas barang-barang yang mudah rusak akibat air, jika hujan malam segera cari tempat untuk mengungsi,” pesan bupati.

Ia juga mengingatkan kepada camat, kepala desa yang warga berada di wilayah pesisir sungai untuk menyiapkan tempat pengungsian, tujuannya ketika banjir datang warga tidak kebingungan lagi mencari tempat untuk mengungsi.

Bagikan ini:

  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk mengirimkan email tautan ke teman(Membuka di jendela yang baru) Surat elektronik
  • Klik untuk berbagi di Telegram(Membuka di jendela yang baru) Telegram
TAGGED:AirIntensitas hujan tinggi
Share This Article
Facebook Whatsapp Whatsapp Telegram Copy Link

Terpopuler Bulan Ini

Nafsu Tak Terkendali, Adik Ipar Digagahi, Pria di Sekadau Kena Tangkap Polisi

23/12/2025
PH Akan Launching Objek Wisata Suak Danau Bakong di Desa Pedalaman Tayan Hilir
15/12/2025
GNPK RI Kalbar Dukung LAKI Menyoal Terbitnya IMB PT BAI
10/12/2025
Dampak Aktivitas Tambang Bauksit yang Reklamasinya Mangkrak, Kalbar Terancam Bencana, Negara Diminta Tegas
26/12/2025
LSM Citra Hanura Ingatkan Kades dan SPBU : Surat Rekomendasi Bukan Tiket Bebas Beli BBM Kemana Saja
12/12/2025

Berita Menarik Lainnya

Motor Verza dan Mio J Bertabrakan di Nanga Taman, Dua Pengendara Luka-luka

23/12/2025

Integrasi Layanan Primer Diluncurkan Bersamaan Peresmian Puskesmas Simpang Empat Kayu Lapis

22/12/2025

Bupati Aron Buka Rakercab Demokrat Sekadau, Dorong Pembangunan Berkelanjutan

20/12/2025

SALUT Sekadau Gelar Ujian Terbuka

14/12/2025

PT. DIMAS GENTA MEDIA
Kompleks Keraton Surya Negara, Jalan Pangeran Mas, No :1, Kel Ilir Kota, Sanggau, Kalbar

0812-5012-1216

Terkait

  • Redaksi
  • Kode Etik
  • Kebijakan Privasi
  • Redaksi
  • Kode Etik
  • Kebijakan Privasi

Regional

  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang
  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang