Radar KalbarRadar Kalbar
  • Home
  • Indeks
  • Kalbar
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ragam
  • Lainnya
    • Hukum
    • Olah Raga
    • Gaya Hidup
    • Bisnis
    • Figur
    • Tekno
    • Entertainment
Radar KalbarRadar Kalbar
  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang
Pencarian
  • Home
  • Indeks
  • Kalbar
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ragam
  • Hukum
  • Olah Raga
  • Gaya Hidup
  • Bisnis
  • Figur
  • Tekno
  • Entertainment
Radar Kalbar > Indeks > Kalbar > Sekadau > Nerima Bea Siswa Mau, Tugas ke Sekadau “Ogah”, Koti Piak? Teguh : SKPD Penyalur Dana Mesti Bertindak
NewsSekadau

Nerima Bea Siswa Mau, Tugas ke Sekadau “Ogah”, Koti Piak? Teguh : SKPD Penyalur Dana Mesti Bertindak

Last updated: 02/05/2021 01:37
01/05/2021
News Sekadau
Share

POTO : Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sekadau dari Fraksi Nasdem, Teguh Arif Hardyanto (ist).

radarkalbar.com, SEKADAU – Santer beredar kabar, sejumlah anak-anak yang sudah diberikan beasiswa oleh Pemkab Sekadau.
Namun, pada kenyataannya, mereka sepertinya enggan bertugas di Kabupaten Sekadau.

Menangapi hal itu, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sekadau dari Fraksi Nasdem Teguh Arif Hardyanto mempertanyakan hal ikhwal permasalahan tersebut.

Menurut Teguh, untuk membiayai mereka sekolah jelas Pemkab Sekadau harus merogoh kantong dalam-dalam pada APBD tiap tahunnya.

” Nan, jika mereka enggan untuk bertugas di Seakdau, hal tersebut menggelitik kita semua, ada apa dan kenapa mereka enggan bekerja di Pemkab Sekadau,” ucapnya.

Apakah pemerintah tidak menyediakan lapangan kerja bagi mereka atau barang kali, kurang perhatian dari Pemkab Sekadau.

Namun terlepas dari itu kata Teguh, Pemkab Sekadau sebagai penyedia anggaran tentu sudah membuat perjanjian terhadap anak anak penerima beasiswa.

Misalnya, jika ada klausul didalam kontrak dimana penerima beasiswa setelah lulus wajib mengabdi di Sekadau dengan jangka waktu tertentu.

“Jika mereka mengingkari maka penerima beasiswa wajib mengembalikan dana Pemkab Sekadau selama mereka sekolah berikut kerugian,”kata Teguh.

Teguh minta SKPD yg menyalurkan anggaran beasiswA itu harus bertindak tegas. Ini uang rakyat harus dipertangungjawabkan.

” Jangan hanya bisa menuntut hak tetapi lupa kewajiban,”cetusnya.

Pewarta/editor : Sutarjo.

Bagikan ini:

  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk mengirimkan email tautan ke teman(Membuka di jendela yang baru) Surat elektronik
  • Klik untuk berbagi di Telegram(Membuka di jendela yang baru) Telegram
TAGGED:Bea Siswa
Share This Article
Facebook Whatsapp Whatsapp Telegram Copy Link

Terpopuler Bulan Ini

Terpilih Dalam Musdesus, Ronald Yohanes Sinlae Resmi Nakhodai Koperasi Desa Merah Putih Cempedak Tayan Hilir

31/05/2025
Kamiriluddin Desak PT KAL dan Pemerintah Bersikap, Ratusan Pekerja di Kayong Utara Dibayangi Ketidakpastian
21/05/2025
Koq Bisa..! Solar Subsidi Ngalir ke Penambang Emas Ilegal, Begini Penjelasan Dinas Perdagangan Sekadau
20/05/2025
Menanti Terang di Ujung Kampung, 60 KK di Lingkungan RT : 02 Mayak Engkare Cempedak Tayan Hilir Masih Hidup dalam Gelap
29/05/2025
Mengenal Mang Ono, Dewa Kritik untuk KDM
17/05/2025

Berita Menarik Lainnya

Lakalantas di Jalan Sungai Ayak Sekadau, Seorang Tewas

19 jam lalu

Deklarasi ODF Sekadau Hulu, Langkah Nyata Menuju Hidup Sehat dan Bermartabat

19 jam lalu

Sekadau Tegaskan Komitmen Kurangi Sampah Plastik Lewat Apel Hari Lingkungan Hidup Sedunia

11/06/2025

Desa Sempulau Indah Resmi ODF, Komitmen Menuju Lingkungan Sehat Dimulai dari Rumah

03/06/2025

PT. DIMAS GENTA MEDIA
Kompleks Keraton Surya Negara, Jalan Pangeran Mas, No :1, Kel Ilir Kota, Sanggau, Kalbar

0812-5012-1216

Terkait

  • Redaksi
  • Kode Etik
  • Kebijakan Privasi
  • Redaksi
  • Kode Etik
  • Kebijakan Privasi

Regional

  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang
  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang