Radar KalbarRadar Kalbar
  • Home
  • Indeks
  • Kalbar
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ragam
  • Lainnya
    • Hukum
    • Olah Raga
    • Gaya Hidup
    • Bisnis
    • Figur
    • Tekno
    • Entertainment
Radar KalbarRadar Kalbar
  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang
Pencarian
  • Home
  • Indeks
  • Kalbar
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ragam
  • Hukum
  • Olah Raga
  • Gaya Hidup
  • Bisnis
  • Figur
  • Tekno
  • Entertainment
Radar Kalbar > Indeks > Kalbar > Pontianak > Polda Kalbar Amankan 6 Kurir Narkoba Antar Negara
Pontianak

Polda Kalbar Amankan 6 Kurir Narkoba Antar Negara

Last updated: 17/08/2024 18:13
17/08/2024
Pontianak
Share

FOTO : saat dilaksanakan konferensi pers dan pemusnahan barang bukti oleh Dirresnarkoba [ist]

Andika- radarkalbar.com

PONTIANAK – Direktorat Reserse Narkoba Polda Kalbar melaksanakan pemusnahan barang bukti (BB) tindak pidana narkotika, sebanyak 19.908 gram Sabu-sabu, dan 22.228 butir ekstasi, pada Jum’at,(16/8/2024).

Barang bukti narkoba ini hasil tangkapan dari 6 orang tersangka, belum lama ini.

Hadir saat itu, Kabidhumas Polda Kalbar Raden Petit Wijaya, Jaksa Kejati Jumriadi SH.MH dari Balai POM sukmawati, Konwil BJBC, Wahyu W dan Kepala BNN Kalbar.

Direktur Resnarkoba Polda Kalbar Kombes Pol Thelly Iskandar Muda melalui PS Kasubdit 2, Kompol Agus Dwi Cahyono mengatakan barang bukti dan tersangka itu ditangkap daru 2 TKP.

Untuk TKP pertama, penangkapan berawal dari laporan masyarakat pada 20 Juli 2024 sering terjadi penyelundupan narkotika dari perbatasan di Kecamatan Jagoi Babang Kabupaten Bengkayang (Indonesia) – Serikin, Kucing (Malaysia).

“Menindak lanjuti informasi tersebut tim Subdit II Dirresnarkoba Polda Kalbar melakukan serangkaian penyelidikan. Dan berhasil melaksanakan penangkapan,” ujarnya.

Kemudian lanjut Agus, pada TKP kedua, Rabu (31/8/2024) sekira pukul 07.30 WIB, di tempat parkiran Basement Hotel Aston, berada di Hijas Gajah Mada Pontianak, terdapat 4 pria menggunakan 2 unit sepeda motor yang berperan sebagai kurir dari perbatasan ke Pontianak yaitu Micky, Mikel, Jeki dan Yermias berhasil diamankan.

“Nah, keempat orang itu diamankan saat ini,” tegasnya.

“Selelah mengamankan 6 orang tersangka tersebut, diamankan barang bukti shabu 19.908 gram dan Ekstasi 22.228 butir. Maka, bila diasumsikan 1 gram shabu bisa dikonsumsi untuk 8 jiwa dan satu butir ekstasi bisa dikonsumsi untuk 2 jiwa. Maka tim Direktorat Narkoba Polda Kalbar telah berhasil menyelamatkan
generasi muda sebanyak 203.720 Jiwa,” pungkasnya. [r*]

Bagikan ini:

  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk mengirimkan email tautan ke teman(Membuka di jendela yang baru) Surat elektronik
  • Klik untuk berbagi di Telegram(Membuka di jendela yang baru) Telegram
TAGGED:DirresnarkobaNarkotikaPolda kalbarSabu-sabu
Share This Article
Facebook Whatsapp Whatsapp Telegram Copy Link

Terpopuler Bulan Ini

Isak Tangis Iringi Eksekusi Lahan di Kecamatan Segedong, Warisan Digugat, Rumah Tergusur, Warga Teriakan Ketidakadilan

26/06/2025
Dari Desa ke Panggung Provinsi, Semangat Juang Siswa SDN 04 Tayan Hilir Tembus Kejuaraan Taekwondo Kalbar
17/06/2025
Media FC Perkasa di Liga Mini Soccer U-35 AMC Sungai Pinyuh, Dua Mantan Sochenk FC Jadi Penentu Kemenangan
30/06/2025
Proyek Jalan Nasional Rp 146,9 Miliar di Mempawah Jadi Sorotan, Ketua Kadin : Mestinya Dikerjakan Secara Profesional
09/07/2025
Prestasi Atlet Mempawah Tak Seiring Dukungan, Berjuang Tanpa Dana, Berlaga Tanpa Apresiasi
05/07/2025

Berita Menarik Lainnya

Bos Ihya Tour Ditahan di Rutan Pontianak, Korban Umroh Tuntut Ganti Rugi

22 jam lalu

Remaja Bawa Sajam Diamankan Tim Patroli Enggang di Jalan Merdeka Pontianak

10/07/2025

Aroma Asam Pedas di Akhir Pekan, Puluhan Warga Serbu Layanan Paspor Cepat Imigrasi Pontianak

07/07/2025

SMSI Kalbar Tegas..! Oknum PT BAI Jangan Rendahkan Media

03/07/2025

PT. DIMAS GENTA MEDIA
Kompleks Keraton Surya Negara, Jalan Pangeran Mas, No :1, Kel Ilir Kota, Sanggau, Kalbar

0812-5012-1216

Terkait

  • Redaksi
  • Kode Etik
  • Kebijakan Privasi
  • Redaksi
  • Kode Etik
  • Kebijakan Privasi

Regional

  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang
  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang